Bantuan Sosial dari TMMD dan Muspika untuk Warga kurang Mampu
Bantuan Sosial (16/06/2014) tadi pagi di Pendopo Kecamatan Bubulan yang diserahkan Oleh Muspika dan Disnaker Transos untuk Masyarakat yang kurang mampu utamanya Penjual Es dan penjual sayur (rengkek).
Bantuan yang diberikan berupa Mie instan, Blender, dan biaya tambahan usaha dll ini untuk kebutuhan dasar serta pengembangan usaha yang dimiliki oleh penerima.
Program ini Bertujuan Untuk mengurangi kesulitan dan peran penting dalam penanggulangan masalah kesejahteraan sosial masyarakat yang dilaksanakan oleh Muspika Kec. Bubulan dan Disnaker Transos sebagaimana yang dikatakan Muhammad Yasir (Camat Bubulan).(*/difiqa)
- Reviewer: Desa Cancung -
ItemReviewed: Bantuan Sosial dari TMMD dan Muspika untuk Warga kurang Mampu
Tulisan ini dibuat Oleh Desa Cancung
on Senin, Juni 16, 2014. Dengan Category
Berita,
Bojonegoro,
Dinas sosial
.
Sobat dapat mengikuti Update artikel terbaru dari kami melalui RSS 2.0.
Jangan ragu untuk meninggalkan Komentarnya